PENYAKIT ORGAN WANITA NUSANTARA

MANFAAT BERJEMUR PAGI BAGI KESEHATAN ORGAN WANITA

Sinar matahari adalah sumber kehidupan bagi semua makhluk yang berada di bumi ini, terutama bagi manusia. Sinar matahari merupakan sumber vitamin D yang tidak tergantikan. Paparan sinar matahari mampu meningkatkan vitamin D dalam tubuh sehingga membantu proses penyerapan kalsium pada tulang. Tidak heran jika banyak yang menyarankan tips memperkuat tulang dengan berjemur.

Waktu berjemur paling efektif adalah sebelum pukul 10.00 WIB pagi atau sesudah pukul 16.00 WIB sore hari. Setidaknya berjemur dilakukan tiga kali seminggu. Karena jika kita kekurangan vitamin D maka akan memiliki penyakit  misalnya saja osteoarthritis, penyakit autoimune, demineralisasi tulang, gangguan ginjal, kegagalan fungsi hati bahkan bisa berpengaruh pada depresi seseorang. 
 
MANFAAT BERJEMUR PAGI BAGI KESEHATAN ORGAN WANITA

Tak hanya itu, sinar matahari merupakan bahan alami yang mampu membunuh bakteri penyakit, virus, dan juga jamur. Pada perawatan TBC, erysipelas, keracunan darah, peritonisis, pneumonia, mumps, dan asma, terapi sinar matahari sangat dibutuhkan. Bahkan beberapa dari virus penyebar kanker dapat dibinasakan oleh sinar ultraviolet ini. Infeksi jamur, termasuk candida, juga bakteri di udara bereaksi dan dapat dibinasakan oleh sinar matahari.

Pada bayi, sinar matahari juga akan sangat membantu untuk meningkatkan kerja hati sehingga bisa mengurangi kadar bilirubin yang biasanya dialami oleh bayi baru lahir. Tetapi perlu diingat juga bahwa sinar matahari yang sehat hanyalah sinar matahari di bawah jam delapan pagi. Jangan terlalu berlebihan ketika berjemur, secukupnya saja asalkan rutin tentu lebih baik. Karena jika sudah jam 8 maka sinar mata hari akan beralih manfaat.

Memang sinar matahari sangat baik untuk kesehatan tubuh terutama kulit. Karena saat kulit terkena sinar matahari, terjadi penambahan sel darah putih, terutama limfosit, yang digunakan untuk menyerang penyakit. Secara tidak langsung antibody-pun akan ikut meningkat. Kondisi ini akan bertahan hingga 3 minggu. Menurut penelitian, 10 menit di bawah matahari satu dua kali seminggu dapat mengurangi resiko terkena flu hingga 30-40%. Karean sinar matahari di bawah jam 8 memang sangat untuk meningkatan kesehatan antibody pada tubuh untuk mencegah berbagai macam penyakit pengganggu tubuh.

KLIK DISINI UNTUK LANJUT TIPS KESEHATAN WANITA
Previous
Next Post »
Thanks for your comment